Buat para sobat blogger pastinya sangat mengharapkan adanya iklan adsense di blognya yang bisa memberikan tambahan penghasilan atas jerih payahnya. Tetapi untuk mendaftar adsense sangatlah sulitnya minta ampun seperti mencari jarum dalam tumpukan jerami..xixixi :D. Semua itu dikarenakan pihak google ingin iklan mereka tampil hanya di blog / website dengan kualitas yang bagus sehingga mereka sangat ketat untuk menerima publiser buat memunculkan iklan mereka. Untuk mendaftar adsense cara paling mudah adalah melalui menu Penghasilan yang disediakan oleh blogger sendiri. Di menu tersebut kita bisa mengirimkan aplikasi untuk mengajukan permohonan untuk mendaftar adsense untuk blog kita.
Tetapi kali ini saya bukan memberikan cara untuk mendaftar google adsense lewat menu Penghasilan dibloger tetapi bagaimana cara memunculkan menu tersebut agar ada di dasbor blogger, karena untuk blogger berbahasa indonesia mungkin menu tersebut belum muncul di dasbor blogger anda. Untuk itu saya akan memberikan cara agar menu tersebut keluar di dasbor blogger anda, berikut caranya :
- Pada Dasbor Blogger pilih menu Setelan >> Bahasa dan pemformatan >> lalu pilih Inggris - English jika sudah Simpan setelan
|
Klik gambar untuk memperbesar |
Sekarang refresh browser anda dan lihat hasilnya. Sekarang anda sudah bisa mendaftar adsense lewat tab menu
Penghasilan diblogger.
|
Hasil akhir |
Selamat Mencoba...
0 komentar:
Posting Komentar